Uji Coba Perdana Barcelona Tanpa Villa
Editor Bolanet | 24 Juli 2012 07:45
Villa hampir pulih dari cedera patah kaki yang dialaminya di Piala Dunia Antarklub bulan Desember silam. Tak ingin ambil risiko dengan pemulihannya, Vilanova pun tak mencantumkan nama striker tim nasional tersebut untuk uji coba di Hamburg, Jerman, Selasa (24/7).
Vilanova membawa 22 pemain, 10 dari tim utama dan 12 dari Barca B.
Skuad Barcelona
Pinto (13), Oier (25).
Dani Alves (2), Mascherano (14), Adriano (21), Bartra (3), Sergi Gomez (16), Carles Planas (19), Muniesa (5), Ivan Balliu (23).
Roberto Sergi (6), Jonathan Dos Santos (8), Ilie (4), Espinosa (24), Patrick (18).
Alexis (9), Lionel Messi (10), Rafinha (12), Joan Angel Roman (15), Lobato (17), Afellay (20), Deulofeu (7). (marca/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Muda Barca Jadi Rebutan Tiga Klub Inggris
Liga Champions 23 Juli 2012, 22:32 -
Striker Muda Barcelona Dibidik Liverpool
Liga Spanyol 23 Juli 2012, 07:00 -
Milan Masih Utang Barca Untuk Transfer Ibra
Liga Italia 23 Juli 2012, 06:15 -
Iniesta: Ballon d'Or Untuk Pemain Spanyol
Liga Spanyol 22 Juli 2012, 16:59 -
Alba: Gol di Final Euro Tiada Duanya
Liga Spanyol 22 Juli 2012, 15:56
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39