Turan Ungkap Beda Enrique dan Simeone
Editor Bolanet | 20 Januari 2016 08:50
Pemain Turki sempat jadi anak buah Simeone selama empat tahun di Atletico Madrid, sebelum ia akhirnya dibeli di bursa musim panas lalu.
Pada Marca, sosok berusia 28 tahun mengatakan: Simeone adalah seseorang yang lebih menitikberatkan pada pertahanan, sementara Luis Enrique lebih gemar menyerang.
Simeone mampu menanamkan filosofi yang ia punya di Atletico dan juga cara mereka bermain. Enrique sendiri sukses menambahkan elemen agresif dalam budaya yang ada di klub dan hal tersebut membuat permainan makin indah dan tim jadi kian kuat.
Luis Enrique sering bicara dengan para pemain, dan juga dengan saya. Komunikasi adalah hal yang biasa terjadi. Hal itu membuat Anda merasa penting. Sulit untuk menangani banyak bintang sekaligus, dan oleh karena itu Anda harus berusaha lebih keras. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bojan Yakin Messi Bisa Main Bagus di Stoke
Liga Inggris 19 Januari 2016, 21:32 -
Luis Enrique: Messi Baik-Baik Saja
Liga Spanyol 19 Januari 2016, 21:19 -
Tiga Pemain Inspirasi Busquets
Liga Spanyol 19 Januari 2016, 21:16 -
Busquets: Atletico Lebih Kuat dari Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2016, 21:12 -
Bek Villarreal Tak Tahu Jadi Incaran Barcelona
Liga Spanyol 19 Januari 2016, 19:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23