Turan Pernah Jadi Anak Gawang Enrique
Editor Bolanet | 8 Juli 2015 08:02
Usai Xavi memutuskan pergi dari klub, Enrique disebut langsung menunjuk Turan sebagai nama yang ia inginkan di bursa transfer musim panas. Sang manajer diyakini amat mengagumi talenta dan karakter yang selama ini ditunjukkan oleh sang pemain di Atletico Madrid.
Namun menariknya, di tahun 2002 silam, di laga antara Barcelona dan Galatasaray di Liga Champions, Turan pernah menjadi anak gawang untuk tim yang dibela oleh Enrique. Kala itu Blaugrana masih diasuh oleh Carles Rexach dan gelandang Turki masih berusia 15 tahun.
Di akhir laga, Weloba mengklaim bahwa Turan meminta sarung tangan yang dikenakan oleh bek Barcelona, Christanval dan memorabilia tersebut kabarnya masih ada di rumah sang pemain di Bayrampasa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luke Shaw Tak Sabar Bertemu Barcelona dan PSG
Liga Inggris 7 Juli 2015, 22:01 -
Semua Hal Tentang Arda Turan yang Harus Kalian Tahu
Editorial 7 Juli 2015, 21:45 -
Arda Turan dan Pemain Termahal Yang Pernah Dibeli Barcelona
Editorial 7 Juli 2015, 21:29 -
'Chelsea Tak Pernah Jadi Pilihan Arda Turan'
Liga Spanyol 7 Juli 2015, 16:55
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39