Tuduhan Terhadap Perez Dalam Kasus Neymar Ditarik
Editor Bolanet | 3 Februari 2014 18:29
Menurut Bosch, Perez menggunakan hubungan baiknya dengan orang-orang penting di Spanyol untuk membuat kasus Neymar terus berlanjut. Tuduhan itu dibantah keras oleh Perez.
Perez bahkan meminta Bosch untuk menarik kembali ucapannya dan membuat klarifikasi. Jika tidak dilakukan, Perez mengancam akan membawa kasus ini ke pengadilan. Bosch ternyata menurut.
Informasi yang saya sampaikan merupakan informasi yang dipercayai oleh para petinggi Barca. Mereka percaya karena merasa memiliki sumber terpercaya yang mengetahui kejadian itu... Komentar saya kurang jelas, ambigu dan terkesan membuat kesimpulan yang tidak spesifik. Jika para petinggi Barca tidak berani mengungkapkan kecurigaan itu secara publik, itu pasti karena mereka tidak memiliki bukti. Saya seharusnya juga tidak mengatakannya ke publik. Saya tidak menuduh Florentino Perez apa pun, tulis pernyataan resmi Bosch.
Kasus transfer Neymar dari Snatos ke Barcelona FC memang menjadi masalah yang ruwet. Media kota Madrid bahkan membuat istilah Madriditis karena menganggap Barca mencoba menyalahkan Madrid atas kesalahan mereka sendiri. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Jagokan PSG Juara Liga Champions
Liga Spanyol 2 Februari 2014, 20:17 -
Ronaldo: Saya Akan Bermain di Prancis Suatu Saat Nanti
Liga Spanyol 2 Februari 2014, 19:44 -
Ancelotti: Aragones Beri Gaya Baru Untuk Sepakbola Spanyol
Liga Spanyol 2 Februari 2014, 16:02 -
10 Tahun Debut Profesional, Sergio Ramos Bertabur Pujian
Bolatainment 2 Februari 2014, 07:17 -
Inilah Kata-Kata Aragones yang Paling Dikenang Casillas
Liga Spanyol 2 Februari 2014, 05:00
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39