Trio BBC Terancam Bubar Musim Depan
Serafin Unus Pasi | 23 April 2018 12:29
Bola.net - - Kebersamaan Trio BBC Real Madrid, Karim Benzema, Gareth Bale dan Cristiano Ronaldo dikabarkan akan buyar musim depan. Pihak El Real dikabarkan akan melego salah satu dari ketiga penyerang mereka tersebut musim depan.
Trio BBC sudah menjadi tumpuan lini serang Real Madrid dalam kurun waktu empat tahun terakhir. Kerjasama Bale, Benzema dan Ronaldo itu terbukti sudah menghantarkan El Real meraih banyak trofi juara, di mana trio itu mempersembahkan 3 trofi Liga Champions bagi Madrid sejauh ini.
Namun musim ini ada penurunan performa yang signifikan dari ketiga pemain tersebut. Alhasil Madrid terancam akan kehilangan gelar La Liga mereka musim ini kepada rival abadi mereka, Barcelona.
Dan dampak dari penurunan performa itu, salah satu dari mereka akan dijual Madrid pada musim panas nanti. Mari kita lihat apa yang akan terjadi dengan Karim Benzema, ujar Guillem Balague kepada Sky Sports.
Menurut info yang saya dapatkan, mereka [Manajemen Madrid] akan mempertahankannya dan mereka akan menjual Bale, meski Bale tidak ingin pergi. tutup pakar transfer Spanyol tersebut.
Bale sendiri rumor-rumornya akan kembali ke Inggris. Ia dikabarkan akan menjadi target transfer raksasa EPL, Manchester United.
Baca Juga:
- Ramos dan Ronaldo Restui Transfer Lewandowski
- Ballague: Lewandowski Memang Ingin Ke Madrid
- Presiden Madrid Sebut Keylor Navas Akan Bertahan Lama
- Legenda Barca Ini Sarankan Neymar Pindah ke Madrid
- PFA Best Player Sudah, Kini Liga Champions Jadi Target Salah
- Lewandowski Terus Desak Bayern Agar Dilepas ke Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lewandowski Terus Desak Bayern Agar Dilepas ke Madrid
Liga Spanyol 22 April 2018, 20:31 -
Madrid Sodorkan Kontrak Baru Untuk Ronaldo
Liga Inggris 22 April 2018, 00:30 -
Inter Wujudkan Reuni Dengan Kovacic?
Liga Italia 21 April 2018, 23:50 -
Nainggolan: Liverpool Petarung, Mirip Dengan Roma
Liga Champions 21 April 2018, 22:35 -
Varane Sudah Terbiasa Dengan Kejutan Ronaldo
Liga Spanyol 20 April 2018, 16:53
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40