Toure Tengah Diintai Real Madrid
Editor Bolanet | 7 Januari 2015 08:19
Menurut laporan yang diturunkan oleh Le 10 Sport, Madrid tengah mengamati situasi yang dialami oleh pemain Pantai Gading tersebut di Etihad. Pasalnya, ada kemungkinan Toure tak ingin melanjutkan karirnya di Inggris dan Manuel Pellegrini bakal membiarkannya pergi di musim panas mendatang.
Eks penggawa Barcelona itu dipandang Madrid sebagai pengganti yang tepat untuk Sami Khedira, yang kontraknya di Bernabeu bakal berakhir di musim panas ini.
Toure sendiri kini tengah membela negaranya di Piala Afrika dan kemungkinan bakal absen bermain untuk City hingga empat pekan mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Dukung Keputusan Enrique Cadangkan Messi dan Neymar
Liga Spanyol 6 Januari 2015, 23:41 -
Liga Spanyol 6 Januari 2015, 23:22
-
Ancelotti Waspadai Efek Torres di Atletico
Liga Spanyol 6 Januari 2015, 23:06 -
Keylor Navas Tampil Lawan Atletico Madrid
Liga Spanyol 6 Januari 2015, 22:52 -
Jelang Lawan Atletico, Kondisi Madrid Tak Ada Masalah
Liga Spanyol 6 Januari 2015, 22:34
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39