Torres Kembali Goreskan Nama di La Liga
Editor Bolanet | 22 Maret 2015 08:35
Torres membuka keunggulan Atletico di menit ke-3. Tiago kemudian menggandakannya pada menit 44. Bagi Torres, itu adalah gol La Liga pertamanya di Vicente Calderon sejak 2897 hari silam.
Terakhir kali Torres mencetak gol La Liga di Calderon adalah pada jornada 30 musim 2006/07 yang dimainkan 15 April 2007. Waktu itu, Atletico menjamu dan menang 1-0 berkat gol tunggal El Nino.
Musim 2006/07 adalah musim terakhir dalam periode pertama Torres bersama Atletico sebelum dia hijrah ke Liverpool, Chelsea lalu AC Milan. Pada bursa transfer Januari 2015, Torres pulang ke Calderon setelah dipinjam Atletico dari Milan.
Sejak kembali memperkuat Atletico, Torres baru mencetak satu gol dalam sepuluh penampilan di La Liga 2014/15. Di Copa del Rey musim ini, Torres mengukir tiga gol dalam empat penampilan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan: Atletico Madrid 2-0 Getafe
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 23:52 -
Beckham Tak Setuju Madrid Disebut Krisis
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 23:40 -
Ancelotti Sebut Kalahkan Barca Sebagai Momen Terindah
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 23:20 -
Ancelotti: Bukan Perkara Sulit Tangani Madrid
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 23:00 -
Ancelotti: Saya Bersenang-senang Jalani Tugas
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 22:40
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39