Tino Costa Akan Hijrah Dari Valencia ke Spartak
Editor Bolanet | 3 Juni 2013 23:58
- Gelandang Tino Costa telah sepakat untuk bergabung dengan Spartak Moscow.
Stasiun radio Spanyol Cadena COPE, seperti dilansir Football Espana, mengumumkan bahwa biaya transfer untuk pemain 28 tahun tersebut adalah sekitar €7 juta.
Jika tes medis dan penandatanganan kontrak rampung, maka Tino Costa akan resmi meninggalkan Mestalla setelah tiga musim dia mengabdi di sana.
Selama memperkuat Los Che sejak direkrut dari Montpellier senilai €6,5 juta pada Juli 2010 silam, Tino Costa sudah menorehkan 15 gol dan 16 assist dalam 97 penampilan.
Di Luzhniki Stadium, Tino Costa diyakini bakal diikat kontrak berdurasi empat tahun sampai 2017. (cope/foes/gia)
Stasiun radio Spanyol Cadena COPE, seperti dilansir Football Espana, mengumumkan bahwa biaya transfer untuk pemain 28 tahun tersebut adalah sekitar €7 juta.
Jika tes medis dan penandatanganan kontrak rampung, maka Tino Costa akan resmi meninggalkan Mestalla setelah tiga musim dia mengabdi di sana.
Selama memperkuat Los Che sejak direkrut dari Montpellier senilai €6,5 juta pada Juli 2010 silam, Tino Costa sudah menorehkan 15 gol dan 16 assist dalam 97 penampilan.
Di Luzhniki Stadium, Tino Costa diyakini bakal diikat kontrak berdurasi empat tahun sampai 2017. (cope/foes/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rencana Vilanova untuk Neymar di Barcelona
Liga Spanyol 2 Juni 2013, 23:40 -
Mourinho: Media Spanyol Terlalu Drama
Liga Spanyol 2 Juni 2013, 23:10 -
Valverde Ucapkan Selamat Tinggal Pada Valencia
Liga Spanyol 2 Juni 2013, 22:43 -
Tangis Falcao di Konferensi Pers Terakhir Bagi Atletico
Video Unik 2 Juni 2013, 21:10 -
De Gea Yakin Casillas Segera Temukan Performa Terbaik
Liga Spanyol 2 Juni 2013, 20:10
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39