Tiago: Kalahkan Madrid di Bernabeu Terasa Fantastis
Editor Bolanet | 14 September 2014 06:26
Pemain yang sempat hengkang dari Atletico musim panas lalu ini menyatakan bahwa ia sangat puas bisa menaklukkan El Real di kandang mereka sendiri. Selain itu, ia mempersembahkan golnya kepada asisten pelatih German 'Mono' Burgos, yang dalam laga tersebut bertugas menggantikan pelatih Diego Simeone yang terkena skorsing.
Saya ingin mendedikasikan gol saya kepada Mono. Saya sudah berkata bahwa saya akan mencetak gol sebelum laga dimulai. Ini adalah hasil dari kerja keras semua orang dalam tim, jawab Tiago seperti dilansir Diario AS.
Bermain melawan Madrid butuh kemampuan terbaik, kami memberikan 100 persen di sini dan pulang dengan perasaan yang fantastis. Tak mudah menang di sini, hal ini tentu menunjukkan kekuatan tim kami. (as/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kroos: Guardiola Ingin Pertahankan Saya di Bayern
Liga Spanyol 13 September 2014, 22:26 -
De Gea: Chicharito Akan Jadi Pemain Kunci Madrid
Liga Spanyol 13 September 2014, 21:06 -
Ancelotti Sebut Sepakbola Bukan untuk Wanita, Ini Kata Simeone
Liga Spanyol 13 September 2014, 16:34 -
Ancelotti: Madrid Masih Cari Keseimbangan
Liga Spanyol 13 September 2014, 08:15 -
Timnya Disebut Kasar, Presiden Atletico Mengamuk
Liga Spanyol 13 September 2014, 05:28
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39