Tendang Lawan, Ronaldo Sebut Hanya Insting
Editor Bolanet | 18 Januari 2016 07:36
Ronaldo mengakui bahwa tindakan yang dilakukannya itu salah. Ia tahu bahwa ulahnya bisa saja berbuah hukuman kartu dari wasit. Tapi Ronaldo menegaskan bahwa ia melakukannya karena insting semata.
Ronaldo senang karena wasit tahu bahwa ia tidak berniat menyakiti lawan. Ronaldo mengatakan bahwa jika ia sengaja ingin menyakiti Nacho Cases, maka lawannya itu tidak akan bisa berdiri lagi.
Tendangan itu hanya insting saja. Saya memang bisa dikartu, tapi wasit cukup pintar melihat bahwa saya tidak sengaja. Kalau saya ingin menyakiti dia, pasti dia tak akan bisa berdiri lagi setelah saya tendang. Tapi saya memang seharusnya tidak melakukannya, ucap Ronaldo kepada AS.
Ronaldo sendiri sukses mencetak dua gol dalam laga yang dimenangkan Madrid dengan skor 5-1 itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Juventus Tak Berniat Pulangkan Morata ke Madrid'
Liga Italia 17 Januari 2016, 22:45 -
Anaknya Dipermasalahkan, Zidane Kesal
Liga Spanyol 17 Januari 2016, 21:31 -
De Gea Ingin Jadi Legenda Man United
Liga Inggris 17 Januari 2016, 19:21 -
Zidane Janjikan Madrid Bebas Hukuman FIFA Pekan Depan
Liga Spanyol 17 Januari 2016, 18:39 -
Capello: Benitez Gagal Karena Bukan Pemain Hebat
Liga Spanyol 17 Januari 2016, 09:06
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39