Tatap Clasico, Ancelotti Traktir Makan Skuat Madrid
Editor Bolanet | 19 Maret 2015 09:35
Pelatih asal Italia itu lantas berinisiatif untuk mentraktir seluruh anggota skuat inti Real Madrid, untuk menikmati hidangan seafood di markas latihan Madrid yang ada di Valdebebas, hanya beberapa hari menjelang Clasico akhir pekan ini, menurut laporan yang diturunkan oleh Marca.
Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, Ancelotti ingin para pemain merasakan kebersamaan dan terus bersatu, usai menjalani sesi latihan yang intens, bahkan dilaporkan sempat dilanda oleh salju dan hujan belum lama ini.
Madrid sendiri kini tengah tertinggal satu poin dari Barcelona di puncak klasemen sementara La Liga. Andai mampu menang di Camp Nou akhir pekan ini, mereka bakal merebut posisi nomor satu dari tim Catalan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Madrid Ini Sebut Rooney Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Champions 18 Maret 2015, 22:56 -
Mantan Gelandang Real Madrid: Neymar Salah Satu Terbaik di Dunia
Amerika Latin 18 Maret 2015, 22:44 -
Menuju El Clasico, Bale Didukung Pelatih Wales
Liga Spanyol 18 Maret 2015, 22:22 -
Kabar Gembira! Real Madrid dan Man City Akan Kunjungi Indonesia
Bola Indonesia 18 Maret 2015, 18:48 -
Stoichkov: Madrid Sebaiknya Jual Ronaldo
Liga Spanyol 18 Maret 2015, 18:20
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39