Tampil Gemilang, Lucas Vazquez Hanya Jalankan Tugas
Richard Andreas | 19 Maret 2018 08:20
Bola.net - - Penyerang sayap Real Madrid, Lucas Vazquez, kembali tampil gemilang saat timnya menandaskan perlawanan dengan skor telak 6-3 pada laga lanjutan La Liga, Senin (19/3) dini hari WIB. Tampil penuh selama 90 menit, Vazquez berhasil mencetak satu gol dan membantu tim meraih kemenangan.
Dikatakannya, dia pun sebenarnya hanya berusaha tampil sebaik mungkin untuk menjawab kepercayaan pelatih. Terlepas dari satu gol tersebut, Vazquez memang dinilai berperan penting pada kemenangan tersebut berkat penampilan apiknya.
Saya senang dengan situasi saya saat ini, saya menikmati setiap menit bermain saya dan tampil dengan percaya diri. Saya selalu berusaha memberikan segalanya dan terus bekerja keras, ungkap Vazquez dikutip dari laman resmi Real Madrid.
Saya mencoba membayar kepercayaan yang diberikan pelatih dengan gol-gol, asis, dan membantu tim meraih kemenangan.
Namun demikian, Vazquez tetap merasa bahwa kemenangan tersebut merupakan hasil dari kerja keras seluruh bagian tim. Karenanya, saat ini yang terpenting baginya adalah kemampuan tim untuk mempertahankan performa tersebut.
Ini adalah pertandingan yang penting dan kemenangan yang penting, dan kami melakukannya dengan sangat baik, sambung dia.
Kami menampilkan performa yang sangat baik sebelum jeda internasional dan ketika kami kembali, ada banyak pertandingan penting yang harus kami siapkan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Edan! Belum Semusim, Neymar Sudah Minta Naik Gaji
Liga Eropa Lain 18 Maret 2018, 21:44 -
Dikaitkan Dengan Madrid, Salah Tegaskan Bahagia di Liverpool
Liga Inggris 18 Maret 2018, 19:28 -
Juve Punya DNA Eropa, Tak Perlu Takut Madrid
Liga Champions 18 Maret 2018, 17:04 -
Nedved: Madrid Akan Fokus di Liga Champions
Liga Champions 18 Maret 2018, 16:31 -
Zidane Yakin Neymar Bakal Cocok dengan Trio BBC
Liga Spanyol 18 Maret 2018, 15:38
LATEST UPDATE
-
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23