Tak Perlu Operasi, Modric Absen Sampai 2015
Editor Bolanet | 18 November 2014 20:40
Gelandang timnas Kroasia dan Real Madrid, Luka Modric tak akan beraksi di atas lapangan hijau selama kurang lebih tiga bulan setelah mengalami cedera di pertandingan kontra Italia.
Modric minta diganti setelah mengalami kesakitan pada ototnya dan pemeriksaan MRI di Madrid menunjukkan cederanya serius. Modric harus menepi sekitar tiga bulan. Ia tak membutuhkan operasi. bunyi pernyataan dari hns-cff.hr.
HNS juga mengumumkan kondisi Modric itu melalui Twitter (@HNS_CFF).
Dalam duel melawan Italia yang berakhir dengan skor 1-1 itu, Modric hanya bermain selama 28 menit dan akhirnya diganti oleh Mateo Kovacic.
Hal ini membuat entrenador Los Merengues Carlo Ancelotti harus mencari pasangan yang tepat bagi Toni Kroos. Kondisi yang juga membuat Sami Khedira dan Asier Illaramendi akan habis-habisan dalam sesi latihan. [initial]
Update berita La Liga mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Varane Hebat, Tapi Butuh Bermain Rutin
Liga Champions 17 November 2014, 20:38 -
Illarramendi Tutup Pintu untuk Milan
Liga Spanyol 17 November 2014, 15:15 -
Ingin Bale, United Wajib Jadikan De Gea Alat Tukar
Liga Inggris 17 November 2014, 14:45 -
Dicintai United, De Gea Tak Tepis Keinginan ke Madrid
Liga Inggris 17 November 2014, 14:11 -
Berpose Keren, Ronaldo Tambah Koleksi Lini CR7
Bolatainment 17 November 2014, 14:05
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10