Tak Kunjung Dapat Tempat, Tello Siap Angkat Kaki dari Barca
Editor Bolanet | 3 Desember 2013 07:57
Menurut laporan yang dilansir oleh Marca, Tello mengisyaratkan ia bakal meninggalkan El Barca di akhir musim jika tak segera mendapatkan respon yang diharapkan dari klub.
Saya masih muda dan ingin bermain serta menikmati semuanya, jelas Tello.
Jika tidak mungkin untuk bermain bersama Barca, maka saya akan mempertimbangkan kemungkinan untuk pergi, tutupnya.
Kontrak Tello sendiri mewajibkan dirinya untuk mengabdi ke Blaugrana hingga Juni 2018. Namun tentu saja jika ada klub yang bersedia untuk membayar sisa kontraknya itu, maka Tello kemungkinan besar akan bisa pindah ke klub lain. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mascherano Kecewa Barcelona Kalah
Liga Spanyol 2 Desember 2013, 20:36 -
Catatan Menarik Dari Kekalahan Barca Kontra Bilbao
Editorial 2 Desember 2013, 16:18 -
Kala Ronaldo-Messi Berkelahi di Atas Lapangan
Open Play 2 Desember 2013, 16:07 -
Martino: Barca Tak Terbiasa Kalah
Liga Spanyol 2 Desember 2013, 15:18 -
Barca Teropong Tiga Talenta FC Twente
Liga Spanyol 2 Desember 2013, 14:36
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52 -
Capello: Juventus Ambil Risiko Besar Pecat Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:45 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23