Tak Dibutuhkan Barca, Galatasaray Inginkan Mascherano
Rero Rivaldi | 17 April 2017 15:10
Bola.net - - Javier Mascherano bisa jadi akan melanjutkan karirnya di Turki musim depan.
Laporan yang diturunkan oleh media setempat, Sozcu, belum lama ini mengatakan bahwa sudah menghubungi agen pemain tersebut.
Disebutkan bahwa tim yang berbasis di Istanbul itu tengah mencari seorang bek tengah berpengalaman musim depan, dan mereka sudah menjatuhkan pilihan pada Mascherano.
Laporan yang sama mengatakan bahwa kontak pertama dengan sang bek berjalan dengan positif . Galata diklaim siap menawarkan kontrak dua tahun bernilai 5 juta euro.
Sumber yang sama juga mengatakan bahwa Barcelona takkan memasukkan pemain Argentina, yang kini sudah berusia 33 tahun, dalam rencana utama mereka musim depan.
Barcelona baru saja meraih kemenangan 3-2 atas Real Sociedad di La Liga pekan lalu dan mereka kini tengah bersiap untuk menghadapi Juventus di leg kedua babak perempat final Liga Champions yang akan berlangsung di Camp Nou pekan ini.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cuadrado Waspadai Amarah Barcelona
Liga Champions 16 April 2017, 21:05 -
Barca Pertimbangkan Boyong Deulofeu Kembali ke Camp Nou
Liga Spanyol 16 April 2017, 20:14 -
Enrique: Barca Akan Mainkan Delapan Penyerang
Liga Champions 16 April 2017, 19:07 -
Pique: Comeback Lawan Juve dan Kalahkan Madrid
Liga Champions 16 April 2017, 18:35 -
Alcacer: PSG Lebih Sulit dari Juve
Liga Champions 16 April 2017, 17:48
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39