Tak Cukup Hanya Tampil Bagus, Atletico Butuh Keberuntungan
Editor Bolanet | 28 Juli 2016 23:01
Pasukan Diego Simeone sempat menjadi pesaing terberat Barca sebelum tercecer pada akhir musim dan harus puas di posisi ke-3 di La Liga. Sementara di Liga Champions, Atleti kalah adu penalti dari Real Madrid.
Kami harus bekerja keras dan berjuang. Kami yakin musim ini bisa mendapatkan gelar. Tapi saya pikir di sepakbola kadang kita butuh sedikit keberuntungan. Tapi, kami juga harus bermain bagus sepanjang musim, bukan hanya dalam satu pertandingan atau banyak pertandingan, ujar kiper Atletico Madrid, Jan Oblak.
Atletico sendiri melakukan upaya yang serius untuk bisa mendapatkan gelar pada musim 2016/17 ini. Mereka kini tidak lagi menjual para pemain kunci, justru beberapa pemain bintang baru di datangkan. Namun, hal itu saja tidaklah cukup menurut Oblak.
Tentu saja musim ini kami memiliki target untuk memenangkan gelar dan kami akan melawan banyak tim besar. Tapi, pada ujungnya, jika kami berjuang untuk mendapatkan posisi pertama kami juga harus memiliki sedikit keberuntungan, tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aubameyang: Saya Tak Katakan Real Madrid Tujuan Satu-satunya
Liga Spanyol 27 Juli 2016, 22:44 -
Barcelona Ingin Arda Turan Tampil Seperti Saat di Atletico
Liga Spanyol 27 Juli 2016, 22:10 -
Dua Bintang Muda Barca Segera Gabung Valencia
Liga Spanyol 27 Juli 2016, 22:07 -
Sebelum Gabung Madrid, Aubameyang Ingin Juara di Dortmund
Liga Spanyol 27 Juli 2016, 19:44 -
MU Tawarkan 40 Juta Euro untuk James Rodriguez
Liga Spanyol 27 Juli 2016, 15:18
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39