Tak Akur dengan Mourinho, Hazard Dilirik Barca
Editor Bolanet | 5 Mei 2014 11:48
- kini dilaporkan tengah mengamati situasi Eden Hazard di , seiring misi tim untuk membangun kembali skuat mereka di musim panas mendatang.
Winger asal Belgia itu dikabarkan tengah memiliki hubungan yang tidak harmonis dengan manajer Jose Mourinho, usai tim gagal menembus final Liga Champions. Pelatih asal Portugal itu sempat menuding pemainnya 'tidak ingin berkorban untuk tim'.
Sebaliknya, Hazard juga sempat mengeluhkan gaya bermain Chelsea di bawah Mourinho, yang menurutnya terlalu defensif.
Situasi tersebut membuat Barcelona kemudian amat tertarik untuk mendatangkan Hazard ke Camp Nou musim depan, menurut laporan Mundo Deportivo. Apalagi, tim asuhan Gerardo Martino itu dikabarkan akan melepas sejumlah pemain seniornya di bursa transfer musim depan demi peremajaan skuat.
Berusia 23 tahun, Hazard bergabung dengan Chelsea di tahun 2012 dari Lille. Kala itu ia ditebus dengan harga tak kurang dari 32 juta Euro. [initial]
(md/rer)
Winger asal Belgia itu dikabarkan tengah memiliki hubungan yang tidak harmonis dengan manajer Jose Mourinho, usai tim gagal menembus final Liga Champions. Pelatih asal Portugal itu sempat menuding pemainnya 'tidak ingin berkorban untuk tim'.
Sebaliknya, Hazard juga sempat mengeluhkan gaya bermain Chelsea di bawah Mourinho, yang menurutnya terlalu defensif.
Situasi tersebut membuat Barcelona kemudian amat tertarik untuk mendatangkan Hazard ke Camp Nou musim depan, menurut laporan Mundo Deportivo. Apalagi, tim asuhan Gerardo Martino itu dikabarkan akan melepas sejumlah pemain seniornya di bursa transfer musim depan demi peremajaan skuat.
Berusia 23 tahun, Hazard bergabung dengan Chelsea di tahun 2012 dari Lille. Kala itu ia ditebus dengan harga tak kurang dari 32 juta Euro. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Norwich Parkir Bus, Chelsea Mandul
Liga Inggris 4 Mei 2014, 23:59 -
Ibrahimovic: PSG Lebih Baik Dari Chelsea
Liga Champions 4 Mei 2014, 22:18 -
Mourinho Tuntut Pemain Chelsea Tingkatkan Kualitasnya
Liga Inggris 4 Mei 2014, 19:09 -
Minati Costa, Arsenal Siapkan 31 Juta Pounds
Liga Inggris 4 Mei 2014, 18:21 -
Pulis: Liverpool Juga Sukses Karena Keluar Uang Banyak
Liga Inggris 4 Mei 2014, 16:44
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39