Tahun Baru, Martino Bawa Aturan Baru ke Barca
Editor Bolanet | 3 Januari 2014 19:41
Mundo Deportivo melansir bahwa ada berbagai regulasi baru bagi semua pemain yang memasuki markas latihan Barca. Salah satu contohnya adalah semua pemain wajib datang ke tempat latihan satu jam sebelum latihan dimulai.
Selain itu, sekarang semua pemain diwajibkan mengikuti sarapan bersama pada hari pertandingan. Artinya, Martino menginginkan disiplin dalam diet dan asupan nutrisi para pemain Barca.
kabarnya, sejak datang ke Barca, Martino sudah banyak melakukan perubahan peraturan. Martino telah melakukan banyak perubahan aturan yang telah ada sejak era kepelatihan Josep Guardiola.
Belum jelas bagaimana reaksi para penggawa Barca menanggapi perubahan yang dibawa Martino tersebut. Namun Mundo Deportivo menulis bahwa para pemain Barca sebenarnya cukup senang dengan Martino yang meskipun sangat disiplin tetapi juga percaya penuh kepada para pemainnya. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta: Kondisi Messi Baik-baik Saja
Liga Spanyol 2 Januari 2014, 23:10 -
Pique: Barca dan Messi Diserang Media Madrid
Liga Spanyol 2 Januari 2014, 20:57 -
Fabregas: Jika Kembali, Messi Akan Seperti Banteng
Liga Spanyol 2 Januari 2014, 20:02 -
Fabregas: Neymar Bakal Semakin Bagus
Liga Spanyol 2 Januari 2014, 18:31 -
Messi Sepakati Kontrak Baru Lampaui CR7?
Liga Spanyol 2 Januari 2014, 18:20
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39