Suker: Modric Main, Madrid Kian Solid di Tengah
Editor Bolanet | 24 Januari 2014 13:58
Tampil tak meyakinkan pada awal kedatangannya di Bernabeu tahun lalu, Modric mulai menampakkan sinarnya menjelang akhir musim kemarin. Dan musim ini, eks gelandang asal Kroasia itu melanjutkan penampilan solidnya di skuat Carlo Ancelotti.
Real tampil lebih baik saat Modric ada di lapangan. Ia bahagia bersama Real Madrid, namun dalam kerendahan hatinya ia membidik gelar juara. Motivasinya sangat tinggi, mencintai sepakbola dan tak akan berhenti hingga ia memenangi sesuatu yang besar, ujar Suker, sang kompatriot.
Suker yang kini menjabat presiden Federasi Sepakbola Kroasia, menambahkan, Luka bermain di level tertinggi, tapi itu bukan sebuah kejutan. Ia adalah salah satu pemimpin di Real, ia menjadi komandan di sebagian besar lapangan. Ia tahu cara bermain defensif juga ofensif, serta mampu menciptakan ancaman besar.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harga Bale Sebenarnya 265 Juta Euro?
Liga Spanyol 23 Januari 2014, 20:22 -
Pele: Sering Saya Lihat Ronaldo Kalah, 2013 Ia Pantas Juara
Liga Champions 23 Januari 2014, 16:22 -
Ramos: Madrid Siap Mati Demi La Decima
Liga Champions 23 Januari 2014, 16:01 -
Muller: Untuk Apa Saya Gabung Madrid?
Liga Eropa Lain 23 Januari 2014, 15:54 -
Juara Liga Champions? Yaya Toure Jagokan Madrid
Liga Champions 23 Januari 2014, 15:33
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39