Suarez Yakin Kolo Toure Bisa Jadi Pemain Penting Celtic
Editor Bolanet | 30 Juli 2016 23:00
Suarez bermain bersama Toure selama memperkuat Liverpool. Pemain Pantai Gading itu saat ini berkumpul lagi bersama Brendan Rodgers di Celtic setelah dilepas The Reds pada musim panas ini.
Barcelona sendiri akan berhadapan dengan Celtic dalam turnamen pramusim International Champions Cup. Suarez berharap mantan rekan setimnya itu bisa sukses bersama Celtic.
Kolo adalah rekrutan yang bagus untuk Celtic. Dia memiliki begitu banyak pengalaman bermain di level atas untuk Liverpool, Manchester City, dan Arsenal, kata Suarez kepada Scottish Sun.
Dia tahu bagaimana rasanya bermain di pertandingan besar, di stadion besar, dan jika Celtic bisa lolos ke Liga Champions, dia akan menjadi pemain yang sangat penting. (sm/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jeremy Mathieu Terima Resiko Jadi Cadangan di Barcelona
Liga Spanyol 29 Juli 2016, 21:35 -
Lolos Tes Medis, Vietto Gabung Latihan Sevilla
Liga Spanyol 29 Juli 2016, 20:37 -
Tinggalkan Barcelona, Adriano Gabung Besiktas
Liga Spanyol 29 Juli 2016, 19:34 -
Chelsea Segera Rampungkan Transfer Kiper Muda Polandia
Liga Inggris 29 Juli 2016, 18:39 -
Rivaldo Akui Pernah Diperebutkan Liverpool dan MU
Liga Inggris 29 Juli 2016, 18:23
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40