Suarez Tak Mau Fokus pada Krisis Barca

Editor Bolanet | 12 Januari 2015 09:45
Suarez Tak Mau Fokus pada Krisis Barca
Luis Suarez. (c) AFP
- Penyerang , Luis Suarez, mengaku tidak ingin memikirkan isu krisis yang tengah menimpa klubnya.

Pemain yang mencetak satu gol kala klub mengalahkan Atletico Madrid dengan skor 3-1 (12/1) tersebut memilih untuk lebih berkonsentrasi pada hal-hal yang ada hubungannya dengan aksi di lapangan hijau.

Kami hanya berkonsentrasi pada apa yang terjadi di atas lapangan, tutur Suarez menurut laporan Sport.

Dua gol kemenangan Barcelona atas Atletico Madrid lainnya dicetak masing-masing oleh dan Lionel Messi. [initial]



 (spo/rer)