Suarez Segera Teken Kontrak Baru di Barcelona
Rero Rivaldi | 7 Desember 2016 11:35
Bola.net - - Luis Suarez disebut akan segera mengikat kontrak baru dengan .
Mundo Deportivo mengatakan bahwa sang striker sudah terlibat negosiasi dengan pihak Barcelona mengenai kesepakatan baru, dalam beberapa bulan belakangan.
Dan menurut laporan yang tengah beredar di Spanyol, kedua belah pihak akan segera mencapai kata sepakat dalam waktu singkat.
Kontrak baru ini akan membuat Suarez bertahan di tim Catalan hingga 2021 mendatang, sementara di kontraknya yang berlaku sekarang, eks Liverpool itu akan terikat di Camp Nou hingga 2019.
Pemain berikutnya yang kontraknya akan diperpanjang Barcelona adalah Lionel Messi.
Sebelumnya beredar kabar yang mengatakan bahwa Messi tidak ingin memperpanjang kontraknya di Barcelona, yang akan berakhir pada 2019 mendatang.
Disebutkan bahwa pemain Argentina masih ingin mempertimbangkan masa depannya di klub, dengan kemungkinan untuk bereuni dengan Josep Guardiola di Manchester City atau kembali ke kampung halaman dan membela Newell's Old Boys.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Ditekuk Bournemouth, Klopp Ajak Liverpool ke Markas Barca
Liga Inggris 6 Desember 2016, 17:30 -
Giggs: Guardiola Hampir Paksa Saya Pensiun Lebih Cepat
Liga Inggris 6 Desember 2016, 15:10 -
Hazard: Sejak Kecil Saya Bermimpi Main di Camp Nou
Liga Champions 6 Desember 2016, 15:00 -
Xavi: Gol Sergio Ramos Tak Adil
Liga Spanyol 6 Desember 2016, 14:50 -
Pelatih Monchengladbach Sedih Neymar Absen
Liga Champions 6 Desember 2016, 14:45
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39