Suarez: Saya Ingin Kaki Kiri Messi dan Kecepatan Neymar
Editor Bolanet | 1 Maret 2016 06:48
Ketiga pemain depan itu tengah menjalani musim yang luar biasa, dengan membuat 59 gol dan membawa klub duduk di puncak klasemen sementara La Liga, serta masuk final Copa del Rey.
Dan Suarez mengakui bahwa ia akan senang jika bisa memiliki dua kemampuan utama dari rekan setimnya.
Saya akan senang jika bisa punya kaki kiri seperti Messi, yang merupakan satu-satunya di dunia, luar biasa, tutur Suarez pada Marca.
Kecepatan Neymar juga luar biasa. Semua pemain menunjukkan hubungan yang bagus dan itu memang terlihat, kami selalu tertawa dan saling memberikan pelukan hangat - ini bukan hanya tentang kami bertiga. Ini tentang bagaimana Anda memberikan dukungan.
Barcelona akan bermain melawan Rayo Vallecano pada 3 Maret mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta Ogah Komentari Ulah Ronaldo yang Kontroversial
Liga Spanyol 29 Februari 2016, 21:19 -
Iniesta: MSN adalah Trio Terbaik
Liga Spanyol 29 Februari 2016, 21:08 -
Suarez: Kunci Kesuksesan MSN adalah Bahagia
Liga Spanyol 29 Februari 2016, 19:48 -
Sebagai Raja Assist, Suarez Tak Ingin Sombong pada Rekan
Liga Spanyol 29 Februari 2016, 19:31 -
Inilah Jadwal El Clasico Kedua Musim Ini
Liga Spanyol 29 Februari 2016, 18:54
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10