Suarez: Saya Dapat Bantuan untuk Sembuhkan Mental
Editor Bolanet | 14 November 2014 07:38
Suarez menjadi perhatian dunia Internasional, usai ia secara mengejutkan menggigit pundak Giorgio Chiellini kala sedang menghadapi Italia di fase grup.
Usai menerima sanksi, saya benar-benar mengalami masa yang buruk, tutur Suarez pada El Observador.
Saya mendapat banyak bantuan secara psikologis untuk mengembalikan mental saya dan klub terus memberikan dukungan secara konstan, pungkasnya.
Suarez bermain untuk Barcelona, usai ia memutuskan meninggalkan Liverpool di musim panas lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Tahan Digantung, Pique Segera Temui Enrique
Liga Spanyol 13 November 2014, 15:13 -
Zubizarreta Tak Acuhkan Saran Tim Medis Barca untuk Vermaelen
Liga Spanyol 13 November 2014, 14:55 -
Ramos Minta Pique Berkaca Pada Diri Sendiri
Liga Spanyol 13 November 2014, 14:36 -
Abidal Bakal Kembali ke Barcelona
Liga Spanyol 13 November 2014, 14:28 -
Khawatirkan Vermaelen, Wilmots Inspeksi Langsung ke Barca
Liga Spanyol 13 November 2014, 12:48
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39