Suarez: Karir Messi Akan Bertahan Lebih dari Ronaldo
Rero Rivaldi | 26 Januari 2017 12:00
Bola.net - - Luis Suarez Miramontes, mantan pemain yang pernah memenangkan Ballon d'Or di 1960, belum lama ini mengatakan bahwa karir Lionel Messi akan berjalan lebih lama dari Cristiano Ronaldo.
Sosok yang juga merupakan legenda Inter Milan itu mengatakan bahwa selama tidak mengalami cedera, pemain Argentina akan bisa terus bermain di level tertinggi di Camp Nou.
Cristiano memainkan sepakbolanya dengan keunggulan fisik, sementara Messi tidak terlalu tergantung pada hal tersebut, karena kualitas yang ia punya, skill, dan juga kecerdasannya dalam memanfaatkan area lain yang ada di lapangan, tutur Suarez menurut Onda Cero.
Dalam kesempatan yang sama, Suarez juga memuji striker , Paulo Dybala, sebagai pemain yang amat layak untuk berseragam Barcelona.
Saya sudah mengatakan ini tiga tahun silam ketika dia masih bermain di Palermo.
Barcelona sendiri kini tengah bersiap untuk bermain melawan Real Sociedad di leg kedua babak 8 besar Copa del Rey.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hamsik Doakan Juventus Terpeleset
Liga Italia 25 Januari 2017, 18:05 -
Disebut Bakal Jadi Suksesor Allegri, Ini Kata Paulo Sousa
Liga Italia 25 Januari 2017, 15:45 -
Fabregas Jadi Rebutan Tiga Raksasa Eropa
Liga Inggris 25 Januari 2017, 15:20 -
Allegri: Yang Terkuat Yang Akan Juara
Liga Italia 25 Januari 2017, 13:05 -
Montella: Selalu Menyenangkan Hadapi Juventus
Liga Italia 25 Januari 2017, 12:43
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39