Suarez: Dicoret Ballon d'Or Tak Buat Saya Susah Tidur
Editor Bolanet | 19 November 2014 12:00
- Luis Suarez mengaku ia tidak terlalu ambil pusing dengan fakta bahwa namanya tak tercantum dalam daftar nominasi penerima Ballon d'Or 2014.
Penyerang tersebut mencetak 31 gol untuk di Premier League musim lalu dan baru saja menerima trofi Sepatu Emas. Namun demikian, ia tak lantas masuk dalam nominasi pemain terbaik dunia, lantaran tindakan indisipliner yang ia lakukan di Piala Dunia 2014.
Pemain Uruguay itu terbukti menggigit pemain Italia, Giorgio Chiellini, di duel yang terjadi di fase grup musim panas lalu.
Hal tersebut bukan sesuatu yang membuat saya lantas sulit unutk tidur, tutur Suarez singkat pada Fox Sports, ketika ditanya soal pencoretan dirinya dari nominasi Ballon d'Or.
Suarez baru saja menyelesaikan skorsing empat bulan yang ia terima dari FIFA dan sejauh ini masih belum berhasil mencetak gol bagi Barcelona. [initial]
(fox/rer)
Penyerang tersebut mencetak 31 gol untuk di Premier League musim lalu dan baru saja menerima trofi Sepatu Emas. Namun demikian, ia tak lantas masuk dalam nominasi pemain terbaik dunia, lantaran tindakan indisipliner yang ia lakukan di Piala Dunia 2014.
Pemain Uruguay itu terbukti menggigit pemain Italia, Giorgio Chiellini, di duel yang terjadi di fase grup musim panas lalu.
Hal tersebut bukan sesuatu yang membuat saya lantas sulit unutk tidur, tutur Suarez singkat pada Fox Sports, ketika ditanya soal pencoretan dirinya dari nominasi Ballon d'Or.
Suarez baru saja menyelesaikan skorsing empat bulan yang ia terima dari FIFA dan sejauh ini masih belum berhasil mencetak gol bagi Barcelona. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea: Valdes Di Sini Bukan Untuk Gantikan Saya
Liga Inggris 18 November 2014, 21:34 -
Legenda Barca Anggap Messi Mulai Menurun
Liga Spanyol 18 November 2014, 15:48 -
Liga Eropa Lain 18 November 2014, 15:25
-
Santos: Tahun Ini Ronaldo Lebih Hebat dari Messi
Liga Champions 18 November 2014, 15:18 -
Stats Attack! Lionel Messi vs Cristiano Ronaldo
Editorial 18 November 2014, 14:37
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39