Soal James Rodriguez, Madrid Marah Pada Kolombia
Editor Bolanet | 5 Oktober 2016 14:31
Bos timnas Kolombia, Jose Pekerman, memasukkan nama James Rodriguez dalam skuat yang ia bentuk untuk dua laga berikutnya di Kualifikasi Piala Dunia 2018.
Real dibuat naik pitam, karena James sejatinya masih mengalami cedera, yang ia dapat kala melakukan pemanasan menjelang laga melawan Eibar dan mereka sudah mengkomunikasikan hal ini pada Federasi Sepakbola Kolombia.
Namun Pekerman tetap ngotot pada pendiriannya dan meminta James terbang ke Amerika Selatan dan bergabung dengan skuatnya, sebagaimana dilansir Marca.
Protes Real tidak digubris oleh pihak tim nasional dan hal tersebut membuat manajemen tim juara Eropa dikabarkan merasa marah dan kecewa. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengintip Kemewahan Hotel Baru Ronaldo di Lisbon, Portugal
Bolatainment 4 Oktober 2016, 23:25 -
Meski Impikan Madrid, Aubameyang Tetap Buka Pintu Bagi PSG
Liga Champions 4 Oktober 2016, 22:20 -
Winger Belia Liverpool Ini Idolakan Bale dan Ramsey
Liga Inggris 4 Oktober 2016, 21:43 -
Valdano Ungkap Penyebab Rentetan Hasil Imbang
Liga Spanyol 4 Oktober 2016, 21:21 -
Aubameyang Optimis Akan Bermain Bagi Real Madrid
Liga Champions 4 Oktober 2016, 21:07
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39