Silva Dukung Madrid Gaet Danilo
Editor Bolanet | 17 Maret 2015 03:54
Sebelumnya sempat muncul laporan bahwa Madrid sudah mengikat pemain asal Brasil tersebut dengan kontrak berdurasi lima tahun. Kabarnya Los Blancos harus mengeluarkan dana sebesar 30 juta Euro untuk mengamankan servis pemain berusia 23 tahun itu.
Danilo sebelumnya juga sempat dikaitkan dengan seteru abadi Madrid yakni . Kubu Barca ingin merekrut Danilo sebagai pengganti Dani Alves yang akan hengkang pada akhir musim ini.
Dia pemain yang sangat bagus. Bek kanan yang suka maju menyerang dan juga bagus dalam bertahanan, dan kepindahan dia akan bagus bagi klub, ujar Silva kepada reporter.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Liverpool Klub Terbaik Bagi Sterling
Liga Inggris 16 Maret 2015, 23:23 -
Asah Performa, Bale Tambah Porsi Latihannya Sendiri
Liga Spanyol 16 Maret 2015, 21:57 -
Kalah Dari Madrid, Bek Levante Malu
Liga Spanyol 16 Maret 2015, 20:10 -
Pasca Cedera, Modric Mengaku Melamban di Madrid
Liga Spanyol 16 Maret 2015, 16:04 -
Gusur Casillas, Navas Siap Berikan Segalanya pada Madrid
Liga Spanyol 16 Maret 2015, 15:53
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39