Siapa Berkuasa di Barca, Ini Jawaban Neymar
Editor Bolanet | 12 Januari 2015 07:23
Komentar pemain Brasil itu berkaitan dengan kabar yang menyebutkan bahwa Messi dan Enrique sempat terlibat perselisihan di ruang ganti, yang menyebabkan La Pulga mengancam akan pergi dari Camp Nou di akhir musim.
Ketika ditanya siapa di antara dua sosok tersebut yang paling berkuasa di klub, Neymar dengan sempurna menjawab secara diplomatis: Bartomeu (Presiden Barcelona), menurut laporan Canal Plus.
Neymar sendiri baru saja mencetak satu gol kala Barcelona mengalahkan Atletico Madrid 3-1 di La Liga (12/1). Kini mereka akan langsung bersiap melawan Elche di leg kedua 16 besar Copa del Rey tengah pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Tolak Tandatangani Jersey Barca
Bolatainment 11 Januari 2015, 21:02 -
Guardiola Tolak Kembali ke Barca
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 19:14 -
Hanya Satu Pelatih Barca Yang Disukai Messi
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 18:41 -
Inilah Perbedaan Real Madrid dan Barca di Mata Simeone
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 06:55 -
Simeone: Suarez Adalah 'Nomor 9' Terbaik Saat Ini
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 06:35
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39