Sevilla Bantah Ingin Gaet Adriano, Montoya dan Llorente
Editor Bolanet | 20 Juni 2015 02:26
Adriano dan Montoya memang tidak kerap mendapatkan kesempatan bermain di Camp Nou. Sevilla dikabarkan ingin memberi jalan keluar pada kedua pemain tersebut di musim panas ini.
Selain Adriano dan Montoya, Sevilla juga kerap dikaitkan dengan Fernando Llorente dari . Namun Monchi mengatakan bahwa ketiga pemain tersebut tidak masuk dalam rencananya.
Ketika membaca di media hari ini tentang Adriano, kami terkejut. Dia adalah pemain yang kami sayangi tetapi dia berada dalam orbit yang lain, kata Monchi kepada Corriere dello Sport.
Llorente bukan target dan Montoya juga bukan. Mereka adalah pemain yang kami sukai tapi kami menetapkan tujuan yang realistis.[initial]
Baca Juga:
- Sevilla Serius Incar Adil Rami
- Sevilla Optimis Bisa Pertahankan Bacca
- Top Skorer Ligue 1, Lacazette: Sulit Menolak Barcelona dan Madrid
- Kontrak di Barca Segera Habis, Rafinha Santai
- 'Ramos Ditawarkan Sebagai Kartu Truf Pemilihan Presiden Barcelona'
- Simeone: Usai Gagal, Real Madrid Akan Datangkan Pemain Terbaik
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontrak di Barca Segera Habis, Rafinha Santai
Liga Spanyol 19 Juni 2015, 23:17 -
'Ramos Ditawarkan Sebagai Kartu Truf Pemilihan Presiden Barcelona'
Liga Inggris 19 Juni 2015, 20:54 -
Simeone: Usai Gagal, Real Madrid Akan Datangkan Pemain Terbaik
Liga Spanyol 19 Juni 2015, 17:39 -
Tinggalkan Barca, Deulofeu Cuma Mau Everton
Liga Spanyol 19 Juni 2015, 14:24 -
Agen Song Konfirmasi Ketertarikan Chelsea
Liga Inggris 19 Juni 2015, 14:17
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39