Sevilla Bahas Kontrak Grzegorz Krychowiak
Editor Bolanet | 29 Oktober 2015 18:18
Klub asal Andalusia ini berencana memberikan kontrak hingga Juni 2020 kepada bintang timnas Polandia tersebut.
Krychowiak sejauh ini memang memiliki peran penting bagi Sevilla. Ia selalu menjadi pilihan utama bagi pelatih Sevilla, Unay Emery. Buktinya, dalam sembilan pekan La Liga berjalan, Emery selalu memainkan pemain 25 tahun dalam tim inti mereka. Krychowiak juga selalu ambil bagian dalam pertandingan Liga Champions.
Kontrak baru ini juga akan memupus harapan Arsenal untuk mendapatkan jasa Krychowiak. Arsenal sebelumnya tertarik untuk mendatangkan sang pemain dengan menebus klausul kontrak sang pemain. Klausul kontrak Krychowiak dalam kontraknya saat ini berada pada kisaran 21,6 juta pounds. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid dan Barcelona Tak Pernah Minati Hazard
Liga Inggris 28 Oktober 2015, 23:39 -
Nolito: Wasit di Spanyol Bela Madrid dan Barca
Liga Spanyol 28 Oktober 2015, 23:32 -
Duo Madrid Impikan Kapten Lazio
Liga Spanyol 28 Oktober 2015, 23:30 -
Masuki Fase Ketiga, Messi Dipastikan Siap untuk El Clasico
Liga Spanyol 28 Oktober 2015, 21:05 -
11 Penendang Bebas Paling Mematikan di Eropa
Editorial 28 Oktober 2015, 16:13
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39