Setelah Lihat Langsung, Ronaldo Anggap Kane Biasa Saja
Rero Rivaldi | 19 Oktober 2017 14:35
Bola.net - - Cristiano Ronaldo dikabarkan berpikir bahwa Real Madrid akan membuat kesalahan jika mereka mencoba mengejar striker , Harry Kane.
Harapan Real Madrid untuk menjuarai fase grup Liga Champions mendapatkan pukulan berat kemarin malam.
Kane memainkan peran kunci dalam sukses Tottenham, di mana ia memberikan tekanan pada Raphael Varane untuk mencetak gol bunuh diri, dalam laga yang berakhir imbang 1-1.
Kane sendiri sudah lama dikaitkan dengan Madrid, yang konon akan merekrutnya di akhir musim panas.
Namun demikian, Diario Gol mengatakan bahwa Cristiano Ronaldo sudah menilai talenta pemain 24 tahun usai pertandingan di Bernabeu berakhir. Dan sosok berusia 32 tahun berpikir bahwa Kane akanu jadi pembelian yang tidak perlu di klub.
Meski Kane tengah tampil subur, Ronaldo diklaim menilai pemain Tottenham tak cukup bagus untuk bermain di Madrid. Selain itu, CR7 juga masih condong membela Karim Benzema.
Pria Portugal berpikir bahwa Benzema merupakan aset penting untuk Los Blancos, terlepas dari fakta bahwa ia baru mencetak dua gol dalam delapan pertandingan sejauh ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Lirik Winger Barca B, Jose Manuel Arnaiz
Liga Spanyol 18 Oktober 2017, 23:34 -
Presiden Madrid Sulit Bayangkan La Liga Tanpa Barca
Liga Spanyol 18 Oktober 2017, 22:45 -
Perez Kritisi Penampilan Madrid di La Liga
Liga Spanyol 18 Oktober 2017, 20:07 -
Pasang Dua Penyerang di Bernabeu, Ini Penjelasan Pochettino
Liga Champions 18 Oktober 2017, 18:35 -
Open Play 18 Oktober 2017, 16:21
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39