Sergio Rico: Sevilla Lebih Baik dari Barcelona
Editor Bolanet | 4 Oktober 2015 10:57
Sevilla sukses menundukkan Barcelona lewat gol-gol Michael Krohn-Dehli menit 52 dan Vicente Iborra menit 58. Sementara penalti Neymar di menit 74 tak cukup untuk menyelamatkan Barcelona dari kekalahan.
Kemenangan ini juga mengembalikan penampilan Sevilla ke jalur kemenangan. Sebelumnya, Sevilla menelan kekalahan dari Juventus dengan skor 2-0 di Liga Champions.
Kami membutuhkan kemenangan dan apakah kami lebih baik dari Barcelona? Kami memiliki pertandingan besar, seperti yang dilakukan mereka, tapi kami lebih baik tentunya dan tiga poin akan membantu kami kembali ke jalur kemenangan, kata Rico melalui Marca.
Hasil pada pertandingan sebelumnya dan keinginan kami untuk kembali ke jalur kemenangan membuat kami berpikir ke depan, tapi kami tetap fokus dan menempel rencana kami mengambil permainan ke Barcelona. Itulah yang memberi kami kemenangan, tambahnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Selamat Atas Kemenangan Ini, Sevilla'
Liga Spanyol 3 Oktober 2015, 23:47 -
Inilah Pemain Terbaik Dalam Laga Sevilla vs Barcelona
Liga Spanyol 3 Oktober 2015, 23:24 -
Highlights La Liga: Sevilla 2-1 Barcelona
Open Play 3 Oktober 2015, 23:16 -
Hasil Pertandingan Sevilla vs Barcelona: Skor 2-1
Liga Spanyol 3 Oktober 2015, 23:02 -
Gelandang Southampton Persembahkan Pujian untuk Enrique
Liga Spanyol 3 Oktober 2015, 22:40
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39