Sergi Roberto Mulai Nikmati Main Sebagai Bek Kanan
Editor Bolanet | 31 Agustus 2016 19:47
Sebelumnya, pemain jebolan akademi La Masia ini bermain untuk posisi gelandang tengah.
Ia bermain sebagai bek kanan semenjak pelatih Luis Enrique membesut Barca. Awalnya, Sergi mengaku kesulitan dan terpaksa bermain sebagai bek. Namun, saat ia mengaku sangat menikmati peran barunya, apalagi ia menjadi pilihan utama di skuat Barca.
Saya sudah mulai terbiasa. Pada awalnya ini memang hal baru untuk saya. Tetapi pada akhirnya rekan satu tim membuat semua berjalan lebih mudah. Saya bisa bermain di posisi itu dan menikmatinya, ujar Sergi pada Esport 3.
Dari sudut pandang pribadi, saya sangat senang. Pelatih telah menunjukkan kepercayaannya pada saya dan inilah jalan seharusnya saya ikuti, tandasnya.
Perubahan posisi ini memang mengubah karir Sergi. Sebelumnya ia hanya menjadi cadangan di posisi gelandang. Kini ia menjadi pemain reguler, menggantikan peran Dani Alves yang hijrah ke Juventus. Sergi juga baru saja mendapatkan panggilan untuk memperkuat timnas Spanyol untuk bermain di bek kanan. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xavi: Tak Banyak Pemain di Eropa Seperti Wilshere
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 23:19 -
Xavi Dukung Wilshere Agar Keluar Dari Arsenal
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 22:30 -
Alcacer Yakin Bisa Mudah Beradaptasi di Barcelona
Liga Spanyol 30 Agustus 2016, 20:15 -
Bersanding Bersama Trio MSN, Alcacer Merasa Terhormat
Liga Spanyol 30 Agustus 2016, 19:51 -
Ini Tekad Alcacer Setelah Resmi Jadi Pilar Barcelona
Liga Spanyol 30 Agustus 2016, 19:31
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39