Semifinal Copa Del Rey, Barca Hadapi Valencia
Dimas Ardi Prasetya | 26 Januari 2018 19:28
Bola.net - - Pengundian babak semifinal Copa Del Rey telah selesai dilakukan dan hasilnya membuat Barcelona harus menghadapi pertandingan yang sulit.
Pengundian tersebut dilakukan pada Jumat siang waktu setempat di Spanyol. Empat tim yang masuk semifinal adalah Barcelona, , dan sang pembunuh Real Madrid, .
Pada pengundian pertama, Barca dipertemukan dengan lawan yang kuat yakni Valencia. Sementara di pengundian kedua, Sevilla akan bersua dengan Leganes.
Pertandingan leg pertama akan digelar pada tanggal 31 Januari 2018. Sementara itu laga leg kedua akan dilaksanakan pada tanggal 7 Februari 2018.
Sebelumnya, Barca lolos ke semifinal setelah sebelumnya berhasil mematahkan perlawanan alot Espanyol. Lionel Messi dkk hanya bisa lolos dengan agregat 2-1.
Sementara itu, Valencia sebelumnya menghadapi Alaves. Awalnya kedua tim ini main sama kuat dengan agregat 3-3, namun pada akhirnya Simone Zaza cs menang melalui adu penalti.
Lalu, Sevilla lolos setelah di babak perempat final sukses meremukkan Atletico Madrid. Mereka bisa lolos dengan agregat 5-2.
Yang terakhir, Leganes, merupakan tim yang membuat kejutan besar kali ini. Mereka sukses menyingkirkan raksasa Real Madrid meski agregatnya sama kuat 2-2. Mereka bisa lolos karena unggul gol tandang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Barca Indikasikan Belanja Januari Belum Selesai
Liga Spanyol 25 Januari 2018, 15:50 -
Kisah Menarik Mascherano di Barca dan Kata-kata Perpisahan untuk Kepergiannya
Open Play 25 Januari 2018, 14:00 -
5 Alasan Coutinho Akan Raih Ballon d'Or Dengan Barcelona
Editorial 25 Januari 2018, 13:51 -
Ambisi Tinggi, City Takkan Ragu Tukar Aguero dengan Griezmann
Liga Inggris 25 Januari 2018, 13:40 -
Pesan Menyayat Hati Messi Untuk Mascherano
Liga Spanyol 25 Januari 2018, 11:25
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39