Selain Coutinho, Barca Juga Berupaya Dapatkan Eriksen
Haris Suhud | 11 Agustus 2017 14:14
Bola.net - - dikabarkan tengah berupaya mendatangkan Christian Eriksen dari Tottenham Hotspur. Hal ini bukan berarti Barca berhenti bekerja keras untuk mendapatkan Philippe Coutinho dari Liverpool.
Sebelum musim baru La Liga dimulai, Barca dipercaya masih ingin mendapatkan pemain baru. Apalagi setelah kehilangan Neymar yang jatuh ke pelukan PSG setelah klausul pelepasannya ditebus dengan harga 222 juta euro.
Setelah penjualan itu, klub Catalan tersebut sedang berusaha mendapatkan Coutinho dari Liverpool sebagai ganti Neymar. Sejauh ini belum ada kepastian soal masa depan pemain asal Brasil tersebut sementara Liverpool sebenarnya tak ingin melepas pemain bintangnya tersebut.
Hingga saat ini, Barca masih terus berusaha mendaratkan Coutinho di Camp Nou. Bersamaan dengan itu, Barca juga melirik Eriksen.
Menurut Transfermarketweb, Barca sudah menjalin kontak dengan Tottenham untuk membahas transfer gelandang asal Denmark tersebut. Sayangnya, Tottenham juga tak ingin melepas pemainnya tersebut.
Sebelumnya, Eriksen sudah pernah dikaitkan dengan Barca antara bulan Mei dan Juni lalu.
Musim lalu Eriksen merupakan pemain penting bagi Spurs. Mantan pemain Ajax berusia 25 tahun tersebut menjadi instrumen penting ketika mengantarkan timnya finis di peringkat dua Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Statement Resmi: Dortmund Tolak Lepas Dembele ke Barca
Liga Eropa Lain 10 Agustus 2017, 23:39 -
Klopp Akui Ada Kemungkinan Liverpool Tak Bisa Pertahankan Coutinho
Liga Inggris 10 Agustus 2017, 22:55 -
Lagi, Klopp Tegaskan Tidak Akan Jual Coutinho
Liga Inggris 10 Agustus 2017, 22:28 -
Dembele Mangkir Latihan, Segera Gabung Barca?
Liga Eropa Lain 10 Agustus 2017, 22:07 -
Eks Manajer Spurs Ini Yakin Coutinho Akan Pindah ke Barca
Liga Inggris 10 Agustus 2017, 21:52
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39