Seedorf Nilai Neymar Belum Selevel Messi Atau Ronaldo
Editor Bolanet | 16 April 2015 02:36
Neymar merupakan pemain andalan di timnya masing-masing untuk urusan mencetak gol. Sampai sejauh ini ia sudah mencetak 28 gol dari 38 penampilan di semua ajang kompetisi musim ini bersama .
Sementara itu pemain berusia 23 tahun itu juga sudah mengemas 45 gol dari 60 caps di timnas Brasil. Seedorf menilai performa Neymar sejauh ini sudah cukup bagus.
Sekarang Messi dan Ronaldo adalah pemain paling dihormati di dunia karena sudah melakukan apa yang mereka lakukan dalam waktu yang lama, kata Seedorf kepada reporter.
Tapi menurut pendapat saya Neymar sedang melakukan pekerjaan yang hebat.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ter Stegen Ingin Membuat Luis Enrique Terkesan
Liga Spanyol 15 April 2015, 16:23 -
Barca Minat Pogba, Braida Temui Juve
Liga Spanyol 15 April 2015, 15:57 -
Anderson: Enrique Pegang Kunci Sukses Barca
Liga Spanyol 15 April 2015, 14:35 -
Giuly: Barca Siap Juara Eropa dan Messi Bisa Raih Ballon d'Or
Liga Champions 15 April 2015, 14:21 -
Chelsea & Barca Paling Berpeluang Dapat Pogba
Liga Spanyol 15 April 2015, 12:26
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10