Sebut Dirinya Petualang, Simoene Beri Harapan ke Chelsea
Editor Bolanet | 4 Maret 2016 22:55
Simeone sendiri saat ini masih memiliki kontrak dengan Atletico Madrid. Pelatih asal Argentina memiliki kontrak dengan durasi hingga bulan Juni tahun 2020 mendatang.
Atletico Madrid adalah rumah saya saat ini, buka Simeone.
Tapi, dalam perjalanan karir saya, saya seorang petualang. Sejak usia 20 tahun saya sudah berkelana untuk bermain di berbagai klub di tempat yang berbeda, itu terjadi sebagai pemain dan pelatih, ungkapnya kepada Record.
Ketertarikan Chelsea kepada pelatih berjuluk El Cholo ini tidak lepas dari rekam jejaknya bersama Atletico. Ya, di bawah komando El Cholo-lah Atletico mampu mengakhiri dominasi Barca-Madrid di La Liga. Ia juga mampu membawa Diego Godin dkk ke final Liga Champions kendati tidak didukung dana melimpah.
Selain Simeone, sosok lain yang juga masuk dalam bursa pelatih Chelsea adalah Antonio Conte, pelatih yang saat ini membesut timnas Italia. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Abramovich Kabarkan Conte Akan Jadi Pelatih pada Pemain
Liga Inggris 3 Maret 2016, 19:59 -
Azpilicueta: Saya Bahagia di Chelsea
Liga Inggris 3 Maret 2016, 15:35 -
Parlour Heran Chelsea Tak Tawari Hiddink Jabatan Pelatih Tetap
Liga Inggris 3 Maret 2016, 14:30 -
Moggi: Sukses di Chelsea, Conte Harus Bawa Staff Sendiri
Liga Inggris 3 Maret 2016, 14:29 -
Conte Tertarik Datangkan Griezmann
Liga Inggris 3 Maret 2016, 11:12
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39