Sebelum Dibajak Barca, Madrid Dekati De Gea
Editor Bolanet | 23 September 2013 15:12
Nasib kiper utama Los Merengues, Iker Casillas terus dipertanyakan, bahkan ia dipercaya bisa saja hengkang dari klub yang membesarkannya tersebut. Dan El Confidencial mengklaim jika manajemen Madrid mengincar De Gea sebagai pengganti ideal untuk sosok San Iker.
Kiper muda Spanyol berusia 22 tahun itu disebut-sebut juga menjadi incaran Barca demi menggantikan Victor Valdes yang menyatakan tak bakal memperpanjang kebersamaannya dengan seteru El Real itu setelah kontraknya usai 2014 mendatang.
Jurnalis Spanyol, Antonio Sanz memberi isyarat De Gea bisa saja pulang kampung dengan klaim, Semua keluarga, sang pemain dan perwakilannya memasang tujuan yang sama: Real Madrid. United pastinya akan menentang transaksi apapun, tetapi itu tak berarti transfer itu mustahil, apalagi dengan Casillas terlibat di dalamnya. [initial]
Berita Panas dari Arena Transfer (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
40 Juta Pound, Nilai Kontrak Baru Ronaldo Dari Nike?
Bolatainment 22 September 2013, 19:45 -
Mou Atau Ancelotti, Serangan Balik Madrid Tetap Sempurna
Liga Spanyol 22 September 2013, 14:05 -
Kaka Kehilangan Kebahagiaan di Madrid
Liga Champions 22 September 2013, 10:37 -
Inilah Urutan Penendang Set Piece Madrid
Liga Spanyol 22 September 2013, 09:15 -
Preview: Madrid vs Getafe, Waspada Amuk Ronaldo
Liga Spanyol 22 September 2013, 07:35
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23