Scolari: Guangzhou Tak Butuh Pepe
Rero Rivaldi | 24 Januari 2017 12:20
Bola.net - - Luiz Felipe Scolari, manajer Guangzhou Evergrande, belum lama ini menegaskan bahwa klub Tiongkok yang ia asuh itu sama sekali tidak tertarik untuk merekrut bek Real Madrid, .
Pemain belakang Portugal kontraknya akan habis di akhir musim ini dan hingga kini belum ada kabar bahwa Madrid akan memberinya kesepakatan baru. Eks Porto itu lantas dikaitkan dengan beberapa rumor transfer, yang menyebutkan ia tengah diminati oleh Manchester United dan juga beberapa klub Tiongkok.
Namun ketika belum lama ini ditanya mengenai kemungkinan Guangzhou Evergrande merekrut Pepe, Scolari seperti enggan membuka pintu.
Saya punya empat pemain asing, tiga pemain Brasil dan satu Kolombia. Selain itu masih ada dua pemain Korea. Total ada enam, saya hanya bisa memainkan tiga. Kami tidak perlu membeli lagi, tutur Scolari menurut AS.
Pepe adalah pemain yang hebat, dan ketika saya masih menangani Portugal, dia adalah salah satu yang baru mendapat kewarganegaraan di sana. Namun tim saya sekarang tidak berniat untuk merekrut pemain asing lagi. Setidaknya untuk saat ini kami tidak membutuhkan siapapun.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Konfirmasi Kondisi Marcelo dan Modric
Liga Spanyol 23 Januari 2017, 18:31 -
Transfer Alexander Isak, Dortmund Resmi Telikung Madrid
Liga Eropa Lain 23 Januari 2017, 18:28 -
10 Pemain Yang Tolak Tawaran Fantastis Dari Tiongkok
Editorial 23 Januari 2017, 15:57 -
Messi 273 Gol, Ronaldo 272 Gol
Liga Spanyol 23 Januari 2017, 15:19 -
Pelatih Malaga: Kadang-kadang Sergio Ramos Tak Terbendung
Liga Spanyol 23 Januari 2017, 14:45
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39