Schuster Bakal Arsiteki Malaga
Editor Bolanet | 13 Juni 2013 21:41
Pellegrini sudah dipastikan berpisah dengan Malaga. Sejumlah nama pun mengemuka sebagai calon arsitek baru di La Rosaleda. Namun, ada klaim dari Jerman yang mengatakan bahwa posisi tersebut sudah terisi.
Schuster lah orangnya. Pelatih 53 tahun yang vakum sejak meninggalkan Besiktas bulan Maret 2011 itu diyakini telah menyetujui kontrak dua tahun untuk menangani Los Boquerones.
Schuster bukan sosok asing di La Liga. Sebelumnya, pria berjuluk der Blonde Engel itu pernah melatih tiga klub Spanyol, yakni Levante (2004-2005), Getafe (2005-2007), dan Real Madrid (2007-2008).
Di Santiago Bernabeu, Schuster membawa Madrid merengkuh gelar liganya yang ke-31 serta memenangi Supercopa de Espana 2008. (sky/foes/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Monaco Akan Tawar Ronaldo 100 Juta Euro!
Liga Champions 12 Juni 2013, 21:40 -
Draxler Impikan Barca, Madrid, Chelsea, dan United
Liga Champions 12 Juni 2013, 21:21 -
United Sudah Segel Tranfer Garay?
Liga Champions 12 Juni 2013, 20:35 -
Barca Bantah Coba Bajak Varane
Liga Spanyol 12 Juni 2013, 20:16 -
Perez: Ancelotti Mengenal Karakter Real Madrid
Liga Champions 12 Juni 2013, 19:32
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39