Saul Sumpah Setia di Atletico Madrid
Editor Bolanet | 11 Februari 2016 18:32
Saul Niguez, 21 tahun, semenjak musim lalu memang mencuri perhatian publik. Ia tampil begitu prima di bawah komando pelatih Diego Simeone. Kini, ia santer dikaitkan sedang dalam incaran Real Madrid dan juga Chelsea.
Hanya saja, Saul menegaskan bahwa ia tetap setia bersama Los Rojiblancos.
Saya akan tinggal di sini selamanya. Atletico telah memberikan segalanya bagi saya. Ini adalah klub dan rumah saya. Jika saya ditawari kontrak seumur hidup saya dengan senang hati akan menerimanya, tegas Saul.
Namun, jika Atletico tidak lagi memerlukan tenaganya, Saul ingin bergabung dengan El Che. Klub dari kampung halamannya.
Kembali ke El-Che? Ya, saya tidak menutup kemungkinan apapun. Mimpi saya suatu ketika bisa berbagi ruang ganti dengan saudara saya (Aaron Niguez), masih ada kemungkinan untuk terwujud. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Willian Ragu Terry Dapat Perpanjangan Kontrak
Liga Inggris 10 Februari 2016, 23:14 -
Pellegrini Tak Punya Peluang Latih Chelsea
Liga Inggris 10 Februari 2016, 22:56 -
Liga Champions, Alasan Chelsea Urung Jual Loic Remy
Liga Champions 10 Februari 2016, 22:39 -
Giggs: MU Masih dalam Momenteum Bagus
Liga Inggris 10 Februari 2016, 19:53 -
Komedian Hollywood Ini Dipaksa Jadi Fans Chelsea?
Bolatainment 10 Februari 2016, 17:52
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39