Sampaoli: Madrid Bukan Sebuah Tim
Editor Bolanet | 11 April 2016 10:58
Mantan manajer Chile itu mengatakan bahwa Los Blancos hanya punya barisan pemain bintang dengan kualitas individu yang baik, namun tak bisa bermain dengan padu - hingga sulit bersaing dengan Barcelona serta Atletico Madrid di La Liga.
Mereka adalah tim yang punya banyak barisan pemain dengan kualitas individu yang luar biasa, namun mereka bukan tim. Itulah mengapa mereka masih kesulitan bersaing dengan Barcelona dan Atletico, yang punya rasa kebersamaan yang lebih tinggi terhadap klub, tutur Sampaoli pada Sport.
Madrid sendiri baru saja meraih kemenangan atas Eibar pekan lalu dan mereka kini hanya tertinggal empat angka dari Barcelona yang ada di peringkat pertama.
Tengah pekan ini, tim bakal bermain melawan Wolfsburg di leg kedua babak perempat final Liga Champions. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Inginkan Malam Ajaib Lawan Wolfsburg
Liga Champions 10 April 2016, 22:37 -
Kane Disarankan Segera Pilih Real Madrid atau MU
Liga Inggris 10 April 2016, 18:31 -
Madridista Bantu Sociedad Kalahkan Barcelona
Liga Spanyol 10 April 2016, 18:09 -
Granero: Saya Janji ke Arbeloa Kalahkan Barca
Liga Spanyol 10 April 2016, 18:01 -
Carvajal: Kami Ingin Ubah Cemoohan Madridista Jadi Tepuk Tangan
Liga Spanyol 10 April 2016, 13:13
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39