Sambut Suarez, Masip Tolak Komentari Sanksi
Editor Bolanet | 19 Juli 2014 11:15
Saya tidak akan mengomentari sanski (Suarez) karena itu hal penting bagi klub ini. Saya hanya ingin dia berada di sini secepat mungkin untuk membantu tim dan memberikan banyak kesenangan di sini, ucap Masip kepada reporter seperti dilansir Goal International.
Sementara mengomentari musim debutnya bersama tim senior, Masip mengatakan siap bersaing dengan dua kiper rekrutan baru, Ter Stegen dan Claudio Bravo. Terlebih potensinya mendapat pengakuan dari Victor Valdes, kiper utama Barca musim lalu.
Saya tersanjung dengan apa yang sudah dikatakan Victor Valdes. Saya menghormatinya, dia panutan saya, tutup Masip. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transfer ke Barca Dipersulit, Mathieu Mogok Latihan
Liga Spanyol 18 Juli 2014, 15:05 -
Sanksi Mendera, Suarez Tetap Bahagia
Liga Spanyol 18 Juli 2014, 14:47 -
'Kroos dan Suarez Akan Berjaya'
Liga Spanyol 18 Juli 2014, 14:36 -
Barca Mau Mathieu, Valencia Jual Mahal
Liga Spanyol 18 Juli 2014, 14:12 -
Bebas Tugas; Xavi, Torres, dan Fabregas Kompak Clubbing
Bolatainment 18 Juli 2014, 13:55
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39