Saking Hebatnya, Messi Juga Bisa Sukses di Dunia Tenis
Yaumil Azis | 3 Juni 2018 00:11
Bola.net - - Kualitas yang ditunjukkan Lionel Messi di lapangan kerap kali mengundang rasa kagum oleh banyak penggemar sepakbola di dunia. Bahkan saking hebatnya, Ivan Rakitic yang merupakan rekan setimnya di Barcelona yakin Messi bisa sukses di dunia tenis.
Pemain asal Argentina baru-baru ini kembali mempersembahkan dua gelar domestik untuk Barcelona. Tak hanya itu, ia juga dipastikan akan mendapatkan titel Pichichi, sebuah trofi penghargaan untuk pencetak gol terbanyak di La Liga.
Sayangnya, Messi masih belum mampu mempersembahkan gelar apapun kepada Argentina di level internasional. Selama membela La Albiceleste, ia telah kalah sekali di final Piala Dunia dan dua kali di Copa America dalam empat tahun terakhir.
Meskipun demikian, hal tersebut tidak mengurangi rasa kagum Rakitic kepada rekan setimnya itu. Pria asal Kroasia itu pun berharap Messi bersama Argentina bisa mendapatkan trofi Piala Dunia di tahun ini.
Sama halnya kepada rekan setim yang bermain di Piala Dunia, saya berharap Messi dinaungi keberuntungan, ujar Rakitic kepada koran Kroasia, Vecernji list.
Tentu saja, saat anda memiliki pemain terbaik di dunia, anda adalah unggulan, meskipun dia tidak mengatakan demikian, lanjutnya.
Bisa Menangi 50 Grand Slams
Dia akan memberi beberapa gelar dengan Barcelona untuk satu bersama Argentina. Bila Messi bermain tenis, dia akan memenangkan 50 Grand Slams! tambah Rakitic.
Tetapi anda tidak bermain sepakbola sendirian. Sepakbola bukanlah olahraga untuk individu, tutupnya.
Gelar Messi untuk Barcelona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hamann Yakin Salah Tak Ikuti Jejak Suarez dan Coutinho
Liga Inggris 2 Juni 2018, 22:59 -
Liga Italia 2 Juni 2018, 17:31
-
Bacca Dukung Mina Sukses di Barcelona
Liga Spanyol 2 Juni 2018, 13:45 -
Griezmann Putuskan Masa Depannya Sebelum Piala Dunia Dimulai
Liga Spanyol 2 Juni 2018, 07:21 -
Transfer Neymar ke Madrid Diyakini Tak Bakal Seheboh Figo
Liga Spanyol 2 Juni 2018, 06:57
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39