Roura: Madrid Tetap Kuat Tanpa Mourinho
Editor Bolanet | 26 Mei 2013 08:30
Pelatih kontroversial asal Portugal itu dipastikan angkat kaki dari Santiago Bernabeu saat musim ini usai. Namun di mata Roura, Los Merengues tetaplah lawan yang berbahaya untuk mereka, dengan atau tanpa The Special One.
Bukan hak saya untuk memberi komentar soal kepergian Mourinho. Madrid akan selalu menjadi lawan yang sulit, ujarnya.
Ketimbang membahas Mourinho, Roura lebih senang saat mengungkapkan kondisi terkini pelatih Blaugrana, Tito Vilanova terkait perawatan kankernya. Tito sudah tiba dari New York dengan sangat gembira. Ia tampak senang - pemeriksaannya berjalan lancar dan dia tampak sehat, imbuhnya. [initial]
Baca Juga:
(gl/row)TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cruyff Sebut Mourinho Biang Kerok Kegagalan Madrid
Liga Spanyol 25 Mei 2013, 18:35 -
Report: Madrid Capai Kesepakatan Dengan Cavani
Liga Spanyol 25 Mei 2013, 17:07 -
Zidane: Pintu Madrid Terbuka Lebar Bagi Bale
Liga Spanyol 25 Mei 2013, 15:13 -
Mourinho Ingin Ajak Modric ke Chelsea
Liga Inggris 25 Mei 2013, 12:10 -
Manchester City Makin Serius Memburu Cavani
Liga Inggris 25 Mei 2013, 10:07
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39