Rosenberg: Ronaldo Lebih Berbahaya dari Ibrahimovic
Editor Bolanet | 29 September 2015 15:04
Rosenberg akan menghadapi Ronaldo kala Madrid bertandang ke Swedia tengah pekan ini. Sementara Ibrahimovic sudah terlebih dahulu melawan Malmo bersama PSG di matchday pertama.
Ia adalah pemain fantastis. Ia telah membuat lebih dari 300 gol untuk Madrid. Ia adalah seorang striker luar biasa, jelas Rosenberg pada AS.
Bersama dengan Messi mereka (Ibrahimovic dan Ronaldo) merupakan tiga terbaik dunia. Saya kira Cristiano merupakan yang paling sulit dihentikan. Anda lihat saat kami melawan PSG. Zlatan mendapat banyak peluang. Namun sekali lagi, saya kira Cristiano yang akan membuat kami banyak bermasalah. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 28 September 2015, 15:54
-
Ibra: Milan? Mungkin Tahun Depan
Liga Italia 25 September 2015, 08:05 -
Marquinhos Disarankan Tinggalkan PSG untuk MU atau Chelsea
Liga Inggris 24 September 2015, 01:20 -
Ibrahimovic Gagal Penalti, Cavani 'Tendang Angin'
Open Play 23 September 2015, 18:13 -
Matuidi Masih Diinginkan Mourinho
Liga Inggris 23 September 2015, 14:37
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39