Rosell Bantah Barca Terseret Politik
Editor Bolanet | 15 Oktober 2012 11:20
Barca mengorganisir tiap fans untuk membawa kartu berwarna sebelum kickoff demi menghiasi Camp Nou dengan senyera. Banyak yang menyebut aksi tersebut sebagai dukungan klub untuk kemerdekaan Catalunia, namun Rosell dengan tegas membantahnya.
Sejauh yang saya ingat dan sepanjang saya datang ke stadion, dalam even besar mereka selalu menggunakan mozaic dan Senyera. Saya tak tahu mengapa hal itu bisa begitu berpengaruh sekarang, katanya pada El Periodico.
Rosell mengaku tak mengerti mengapa hal itu bisa menjadi isu yang dibesar-besarkan. Ia menyebut Barca tak pernah mempermasalahkan bendera Ikurrinas di kandang Athletic Bilbao, begitu juga dengan bendera Spanyol di Madrid.
Sebaliknya, saya merasa normal untuk mempertahankan asal usul Anda. Barca tak punya kebijakan, kami hanya menegaskan akar klub, Catalan. Kami tak memihak, kami cuma Barca dan kami adalah klub Catalan. Kebijakan politik adalah jika kami memajang Estelada (bendera Catalan), tegasnya. (foes/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta: Barcelona Klub Paling Ideal Bagi Saya
Liga Spanyol 14 Oktober 2012, 03:06 -
Ibra Bantah Telah Merendahkan Balotelli
Liga Champions 14 Oktober 2012, 01:07 -
Buntut Blunder, Wasit Sevilla vs Barca Dirumahkan
Liga Spanyol 13 Oktober 2012, 22:00 -
'Guardiola ke Milan? Bisa Saja!'
Liga Italia 13 Oktober 2012, 17:30 -
Liga Eropa Lain 13 Oktober 2012, 16:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Argentina vs Brasil 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:56 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 15:55 -
Prediksi Bolivia vs Uruguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:55 -
Satu Fondasi, Tiga Teka-teki: Masa Depan Bek Tengah AC Milan
Liga Italia 24 Maret 2025, 15:47
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23