Ronaldo Tolak Pilih Pelatih Terbaiknya
Editor Bolanet | 13 Januari 2015 00:34
Ronaldo baru saja menjalani sesi konferensi pers jelang gala Ballon d'Or. Baginya, semua pelatih memiliki peran penting dalam perkembangan kariernya.
Tak adil jika saya hanya memilih satu di antara semua pelatih yang pernah menangani saya. Mereka semua sangat penting dalam perkembangan karier saya. Saya akan selalu berterima kasih kepada mereka semua, tukas Ronaldo kepada FIFA.com.
Dalam aspek lain, Ronaldo juga mendukung penggunaan teknologi dalam pertandingan sepakbola. Bagi Ronaldo, semua teknologi yang bisa membantu memperbaiki sepakbola akan bisa ia terima dengan baik.
Semua hal yang bisa membantu sepakbola untuk menjadi lebih indah selalu bagus. Saya rasa teknologi juga berperan penting bagi sepakbola. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: 2014 Tahunnya Cristiano Ronaldo
Liga Champions 12 Januari 2015, 23:45 -
France Football Siapkan Tiga Cover Ballon d'Or
Bolatainment 12 Januari 2015, 22:40 -
Video: Rap Battle ala Ronaldo, Messi, Neuer, dan Blatter
Open Play 12 Januari 2015, 17:47 -
Liburan, Tangan Ronaldo Remas Pantat Irina Shayk?
Bolatainment 12 Januari 2015, 16:21 -
Robben: Neuer Pantas Dapat Ballon d'Or, Seperti Messi & Ronaldo
Liga Champions 12 Januari 2015, 16:02
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39