Ronaldo Tepis Teori Konspirasi ala Mourinho
Editor Bolanet | 23 Oktober 2013 12:24
Mourinho yang kini menangani , sebelumnya diketahui mengemukakan teori konspirasi dengan mengatakan 'di Spanyol, jika Anda menyebut seorang Portugal sebagai keparat, itu karena mereka bersungguh-sungguh akan hal itu'.
Namun Ronaldo yang merasa pernah mendapatkan ejekan macam itu tak menganggapnya seserius sang kompatriot. Saya tak mau terjerumus. Ejekan itu muncul karena saya, tapi saya tak melihatnya sebagai rasisme. Orang-orang hanya menyanyikan itu untuk membuat saya marah, tukasnya santai.
Kapten Portugal itu menambahkan jika apresiasi publik Madrid selama ini malah membuatnya nyaman. Selain itu ada pula (apresiasi) dari tempat lain, meski lebih kecil. Saya tak merasakan rasisme atau apapun. Saya sungguh menyukai Spanyol dan masyarakatnya. Saya bahagia di sini, imbuhnya. [initial]
La Liga Tetap Penuh Pesona (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Soal Ronaldo: Saya Tidak Gila
Liga Champions 22 Oktober 2013, 22:39 -
Ancelotti Tegaskan Hubungan Baik Dengan Mourinho
Liga Champions 22 Oktober 2013, 22:17 -
Ronaldo Bicarakan Kedatangan Bale dan Reuni Dengan Tevez
Liga Champions 22 Oktober 2013, 20:48 -
Ronaldo: Laga Kontra Juve dan Barca Tak Vital
Liga Champions 22 Oktober 2013, 19:39 -
Buffon Pertanyakan Filosofi Los Galacticos Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2013, 18:12
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39